
RESEP DAN CARA BIKIN SOTO KHAS ACEH YANG LEZAT
Gak Usah Pakai Jauh - jauh sampai Ke Aceh, cukup dengan ikuti panduan Resep Soto Khas Aceh di bawah ini, anda sudah serasa pulang ke kampung halaman, Karena Kelezatannya yang sungguh luar biasa maka di jamin kalau kalian makan semangkok Soto Aceh ini, pasti deh mau tambah lagi, Tetapi mungkin saja masih banyak di antara kita yang belum pernah memcicip menu soto spesial khas daerah aceh ini, pasti deh kalian penasaran denga Citarasanya yang Lezat dan Gurih, karena ciri khas dari soto aceh adalah menggunakan santan dan isinya
terdapat campuran kentang yang di potong kotak dadu, bahan dasar soto
aceh adalah daging sapi Segar yang membuat rasa soto makin lezat. Gak usah banyak komentar, Yuk langsung saja kita coba pelajari cara memasaknya sekarang dengan panduan Resep di bawah ini :
Bahan Utama Untuk Memasak Soto Khas Aceh
- 500 gr daging sapi - boleh di campur dengan babat sapi
- 3 batang serai, dimemarkan
- 3 lembar daun salam
- 4 lembar daun kari
- 2 sdt garam
- 1750 ml air
Bahan Bumbu Dapur Yang Di Haluskan Untuk Memasak Soto Khas Aceh
- 1 sdm Ketumbar Bubuk
- 5 siung bawang putih
- 5 buah bawang merah
- 3 butir kemiri
- 4 cm jahe
Bahan Pelangkap Untuk Memasak Soto Khas Aceh Yang Lezat
- 4 sdm minyak goreng
- 200 ml santan kental
- 1 sdt Merica Bubuk
- 2 buah tomat, dipotong dadu
- 2 buah kentang potong dadu, digoreng
- 1 batang seledri, dirajang
- 1 batang daun bawang, dirajang
- 2 sdm bawang goreng
- 1 buah jeruk nipis
Bahan - bahan di atas untuk Kwalitas dan Harga serta Belinya di mana, sebagian bear bisa kita dapatkan informasinya dengan cara :
Cara dan Proses Memasak Soto Khas Aceh Yang Paling Mudah
- Mula mula silahkan anda Rebus dulu bahan Pertama hingga mendidih dengan api kecil dan panci tertutup.
- Lalu Kemudian baru deh Tumis bahan Kedua hingga harum dan matang, Campurkan dengan santan hingga surut dan berminyak
- Langkah selanjutnya Tuangkan tumisan ke dalam rebusan daging, jangan lupa masukan bumbu masaknya dan rebus kembali hingga daging empuk
- Sajikan Bersama Kaldu / Kuah Sotonya Serta Bahan pelengkap lainnya